Pusing "Lemari Berantakan" Terus? Ibu Mengajarkan "4 Cara" Menata Lemari! Dijamin Hemat 2 Kali Lipat!

Apakah lemari pakaianmu berantakan? Baju menumpuk banyak dan sekali tarik, malah berantakan semuanya? Inilah akibat jika kita tidak tahu cara merapikan lemari dengan benar. Berikut ini ada beberapa cara membereskan lemari pakaian, tidak peduli ada berapa banyak pakaian yang kamu punya, jika kamu ikutin cara ini, dijamin lemari pakaian akan rapi selamanya!


Cara 1: Buang

Ini adalah langkah yang paling praktis! Bajumu bisa sangat banyak karena yang kamu pakai itu sedikit! Oleh karena itu, pilahlah seluruh pakaianmu, buang atau sumbangkan pakaian yang sudah gak kamu pakai lagi.

Sponsored Ad


Cara 2: gunakan laci kompartemen

Pakaian dalam dan kaus kaki bisa kamu simpan dalam lemari penyimpanan. Gunakan kotak penyimpanan yang ada sekatnya untuk memisahkan antara pakaian dalam dan kaus kaki. Dengan begitu maka akan jadi lebih rapi dan mudah diambil. Ini juga untuk melindungi pakaian dalam dari kerusakan yang bisa saja terjadi jika ditumpuk sembarangan.

Tank top, kaos juga bisa kamu pisahkan dengan laci kompartemen. Untuk membuat laci kompartemen ini kamu bisa pakai kardus bekas yang dipotong kecil-kecil dan susun dalam laci sebagai sekatnya. Lebih hemat, bukan?

Sponsored Ad

Tentu saja, jika kamu malas membuat sekatnya, langsung gulung saja pakaianmu dan susun rapi dalam lemari sesuai tipenya. Lebih rapi juga gini daripada menumpuknya.

Sponsored Ad

Celana juga sama, disusunnya seperti ini, jadi gak ditumpuk.

Kalau lacinya gak cukup, kamu bisa taruh kotak-kotak seperti ini

Sponsored Ad

Untuk baju tebal atau musim dingin, langsung lipat dan susun seperti biasa.

Cara 3: digantung

Sponsored Ad

Biasanya baju yang digantung adalah baju yang mudah kusut dan terlipat. Salah satu trik untuk menghemat ruang gantung baju adalah dengan menggantungkan cincin penarik pada kaleng di bagian atas gantungan, dengan begitu ini bisa menggantung lebih banyak baju dan menghemat ruangan.

Sponsored Ad

Kalau gak ada cincin penarik kaleng, kamu bisa pakai gantungan baju bentuk rantai gini.

Untuk syal, kamu bisa ikatkan beberapa syal di satu gantungan baju. Ini juga lebih menghemat ruangan serta gantungan baju.

Sponsored Ad

Untuk ikat pinggang, gunakan gantungan bentuk bulat seperti gambar di bawah ini..

Sponsored Ad

Cara 4: Tempat penyimpanan tas

Tas itu tidak bisa digantung karena bisa merubah bentuk talinya. Ditaruh dalam rak itu paling tepat. Kamu bisa taruh tas di bagian teratas dalam lemari.

Sponsored Ad

Untuk perhiasan, cara penyimpanan yang paling tepat adalah secara terpisah. Kamu bisa pakai tatakan bekas telur untuk menaruh perhiasanmu, unik kan?!

Untuk gelang, jam tangan dan kacamata hitam, bisa kamu gantungkan di gantungan seperti ini.

Jika lemari kamu berantakan, segeralah rapikan! Selamat mencoba dan semoga bermanfaat yah!


Sumber: eathealth

Kamu Mungkin Suka