15 Tahun Lalu Gayanya Nyentrik Abis! Gak Nyangka "Wajahnya Sekarang" Bikin Kaget!

Budaya gyaru (ギャル) sempat populer di Jepang dimana para gadis mengenakan busana stylish yang menarik perhatian para pejalan kaki di jalanan Shibuya.

Gyaru (ギャル) adalah kata serapan dalam bahasa Jepang untuk gal, slang untuk girl (gadis, anak perempuan) dalam bahasa Inggris. Istilah gyaru dipakai untuk gadis-gadis muda berusia 10 hingga 20 tahun yang fashionable, mengenakan busana model mutakhir, rambut dicat warna coklat keemasan, tata rias wajah di luar kebiasaan, dan pemilihan busana mix and match yang kontroversial.

Sponsored Ad

Namun, seiring berjalannya budaya Heisei, budaya gyaru ini perlahan menghilang. Baru-baru ini, sebuah acara TV secara khusus mengunjungi seorang gadis gyaru 15 tahun lalu. Mari kita lihat apakah wanita 34 tahun ini masih mempertahankan dandanannya?

Sponsored Ad

Program acara jalan-jalan di TV Tokyo, Jepang memilih Shibuya sebagai tempat yang paling mewakili era “Heisei”. Shibuya merupakan tempat lahirnya budaya populer di Jepang!

Rok mini, sepatu boots tebal dan lain-lain adalah tren fashion yang berasal dari Shibuya.

Sponsored Ad

Dan bicara soal tren fashion Jepang, maka tidak boleh lupa menyebut soal budaya Gyaru. Waktu itu, Shibuya penuh dengan gadis-gadis berkulit gelap, rambut semir dengan aksesoris warna-warni.

Sponsored Ad

Acara itu secara khusus mengunjungi gadis Manba (gadis dengan dandanan kulit gelap) yang terkenal di beberapa acara TV dan masuk majalah juga. Waktu itu, dia masih umur 19 tahun. Dia selalu keluar dengan dandanan yang super dan pergiberbelanja dengan temannya. 15 tahun kemudian, penampilan dia kini….

Sudah berbeda ya! Tidak seperti gadis gyaru 15 tahun yang lalu. Nama asli wanita ini adalah Kanae. Sekarang usianya 34 tahun dan sudah punya 3 orang anak. Dia juga adalah seorang supir truk. Dandanan ala gyarunya pun sudah tidak ada.

Sponsored Ad

Gaya Kanae sudah jauh dari gayanya waktu usia 19 tahun dulu. Sekarang gayanya lebih sederhana dan memancarkan pesona wanita dewasa.

Sumber: micelle0926

Kamu Mungkin Suka