ASTAGA! Saat Putus, Sang Pria Meminta Mantan untuk Mengembalikan "Benda Ini" Kepadanya! Netizen : “Terlalu Berlebihan!”

Putus? Hal ini adalah hal yang wajar jika pria dan wanita sudah tidak mengalami kecocokan lagi.

Kalian boleh sedih dan sakit hati, karena hal ini adalah hal yang wajar. Namun sejak putus, kerapkali kita menganggap mantan kita sebagai musuh. Bahkan beberapa diantara kalian menghapus semua kenangan dengan cara menghapus foto-foto kenangan kalian berdua, hingga membuang barang pemberian mantan, atau mengembalikan barang pembelian dari mantan.

Nah kali ini ada 2 remaja di Taiwan yang baru putus. 2 Minggu setelahnya sang pria chat kepada mantannya lagi.

Sponsored Ad

“Aku mau minta kamu balikin kabel laptop, carger Hp, baju, dan gelang yang aku pernah berikan kepadamu!”

“Ha? Kabel? Ok apalagi!?!” tanya sang wanita dengan kesal

Sponsored Ad

Lalu sang wanita itu screen shoot dan memposting chatingannya ke media sosial. Sontak chatingan dari sang mantan itu mendapat respon hinaan dari banyak netizen:

“Makanan dan minuman yang pernah diberikan, perlu dikeluarin lagi dari perutmu gak?”

Sponsored Ad

“Kabel doang! Sejak putus dari kamu, memang dia bangkrut dan jadi miskin gitu ya?”

“Hati-hati, siapa tau dia modus mau ajak balikan!”

Jadi pertanyaannya, perlukah kita mengembalikan semua barang pemberian mantan?

1. Apa kamu benar-benar bisa melupakannya jika kau mengembalikan barangnya?

Banyak di antara kita berpikir dengan cara kita mengembalikan atau membuang barang dari mantan, kita bisa melupakannya. Tapi jawabannya ‘TIDAK’.

Sponsored Ad

Hanya waktu yang pelan-pelan bisa menyembuhkanmu. Lagian banyak orang meyakini bahwa semakin kamu berusaha melupakan maka semakin sering kenangan-kenangan itu datang.

2. Hargai setiap usaha dan uang yang pernah diberikannya padamu.


Dalam sebuah hubungan pasti ada namanya ‘take and give’ (memberi dan diberi). Oleh sebab itu hargailah setiap pemberian yang dia berikan. Anggapalah dia pernah jadi bagian terindah dalam hidupmu, jadi jangan buang begitu saja. Dan pastinya jangan membuat dirimu semakin susah melupakan juga ya!

Jadi bagi kamu yang baru putus, kalian boleh bersedih tapi kalian tidak boleh membenci mantan kamu. Ingatlah setidaknya ia pernah jadi bagian terindah dalam hidupmu.

Sumber: Micelle 

Kamu Mungkin Suka