Tisu Sebaiknya Dibuang ke "Kloset Atau ke Tong Sampah"? Kalau Salah, Bakteri Makin Banyak Loh!

Setelah digunakan, apa yang kamu lakukan dengan tisu toilet?


1. Buang ke dalam toilet

2. Buang ke tong sampah

Sponsored Ad

Jika kamu salah kaprah, bakteri akan memenuhi udara loh sob!


Jika tisu toilet boleh dibuang ke dalam kloset, maka mengapa ada beberapa mall mengarahkan pengguna untuk membuat tisu toilet ke dalam tong sampah?


Sponsored Ad

Sebenarnya, tisu toilet dapat dibuang ke dalam kloset. Kotoran tubuh kita mengandung banyak bakteri dan kemampuan berkembang biaknya sangat luar biasa. Jika tisu toilet hanya dibuang ke tong sampah, maka bakteri mudah menyebar di udara, berkembang biak dan menyebabkan beberapa penyakit.

Ditambah lagi, toilet adalah tempat yang sangat lembab. Banyak toilet yang tidak memiliki jendela. Dalam kasus ini, jika tong sampah tidak memiliki penutup, maka bakteri akan menyebar ke mana-mana dan dapat mempengaruhi kesehatan.

Sponsored Ad


Maka mengapa mall meminta kita untuk membuang tisu ke tong sampah?

Pertama, toilet mall dirancang berbeda. Untuk menghemat uang, mall akan menggunakan kloset yang lebih murah atau lebih kuno.

Sponsored Ad


Namun bagaimanapun juga, popok, pembalut wanita tidak dapat dihancurkan dengan air dan mudah mengakibatkan penyumbatan. Jika pipa di saluran pembuangan tersumbat, toilet akan berbau busuk dan menghasilkan bakteri. Oleh karena itu, jangan buang barang-barang yang tidak bisa dihancurkan air yah sob.


Sponsored Ad

Dari kiri ke kanan: Tisu toilet, tisu wajah, tisu makan, tisu basah

Jika kamu membuang tisu ke tong sampah, maka ingat untuk selalu membersihkannya. Jika tidak, bakteri akan terus bereproduksi di kamar mandi yang anak menempel ke handuk atau sikat gigi.

Sekarang sudah mengerti kan sob? Yuk, SHARE dan LIKE artikel ini!

Sumber: eathealth

Kamu Mungkin Suka