Kura-kura Ini Terjebak "30 Tahun" di Gudang dan Masih Hidup!"Rahasianya" Mengejutkan!

Sebuah keluarga dari Rio de Janeiro, Brasil memutuskan untuk memilah barang-barang di gudang karena mereka mau pindah rumah.

Tapi, saat mereka sedang membereskan salah satu sudut, mereka menemukan sesuatu berwarna hitam. Gadis itu kaget sampai mundur beberapa langkah. Setelah dilihat lebih jeli, ternyata sesuatu itu bergerak!

Sponsored Ad

Akhirnya, mereka memanggil para pria di rumah untuk melihat apakah itu. Sekilas memang tidak jelas, tapi begitu didekati ternyata ini sangat luar biasa! Itu adalah seekor kura-kura! Parahnya, kura-kura ini adalah kura-kura peliharaan mereka yang sempat hilang 30 tahun lalu!

Waktu itu, mereka sedang renovasi rumah dan mereka mengira bahwa kura-kura ini sudah keluar dari rumah. Gak nyangka, dia selalu ada di dalam gudang!

Sponsored Ad

Selama 30 tahun, mereka sering meletakkan barang-barang tidak dibutuhkan di dalam gudang seperti TV rusak, lemari lama dan lain-lain. Karena mau pindah rumah, jadi mereka membereskan gudang.

Ketika menemukan kura-kura ini masih hidup, mereka semua tercengang, tapi juga merasa bersyukur. Tapi, bagaimana dia bisa hidup? Semua berkat semut karena di dalam gudang ada banyak perabotan rumah berbahan kayu, jadi para ahli menduga bahwa kura-kura ini bertahan dengan makan semut.

Sponsored Ad

Kelangsungan hidup kura-kura yang tinggi ini juga membuat semua orang merasa luar biasa. Tidak heran lagi! Benar-benar adalah sebuah kisah bertahan hidup yang luar biasa. Demi hidup, kita harus memiliki tekad yang besar!

Sumber: micelle0926

Kamu Mungkin Suka