Tumis Bawang Bombai lalu Masak dengan Telur "Seperti Ini". Wanginya Merebak Sampai Bikin Suami Nggak Sabar Mau Nyicip!

Bawang bombai dan telur adalah bahan makanan yang mudah dijangkau. Rasa bawang bombai yang sudah matang akan menjadi manis dan agak pedas, cocok sekali untuk lidah orang Indonesia. Selain itu, bawang bombai ternyata banyak manfaatnya untuk kesehatan tubuh. Bawang bombai dapat memperlancar pencernaan, menurunkan kolesterol, mempercantik kulit wajah.

Nah, kali ini mimin akan ajarkan kamu satu resep yang membutuhkan telur dan bawang bombai. Yuk disimak!

Sponsored Ad

Bahan: 

-Setengah butir bawang bombai

-3 butir telur

-Garam secukupnya

-Merica

-Kecap manis

-Kecap asin


Cara:

-Potong bawang bombai kecil-kecil

-Panaskan wajah, tuang minak sayur sedikit dan tumis bawang bombai. Tambahkan kecap manis dan kecap asin masing-masing 1 setengah sendok.

Sponsored Ad

Tumis sampai wangi dan tiriskan. Biarkan sampai mendingin.

-Siapkan adonan telur di mangkok bersih, tambahkan garam dan merica secukupnya.

Sponsored Ad

-Masukkan tumisan bawang bombai tadi dan aduk bersama telur sampai merata.

-Panaskan wajan, tuang sedikit minyak dan tuang adonan telur ke wajan.

Sponsored Ad

Pakailah wajan yang kecil agar saat membalik telur tidak mudah hancur/terlipat.

-Tadaaaaaa~~~

Sponsored Ad

Inilah hasil akhirnya! Kelihatannya enak banget kan?

Tips: Karena resep ini tidak menggunakan tepung, saat membalik permukaan telur harus ekstra hati-hati, apalagi bawang bombai juga mudah terlepas. 
Pakailah wajan yang lebih kecil agar telur lebih mudah dibalik.

Selamat mencoba!
Sumber: topnews

Kamu Mungkin Suka